Senin, 20 Desember 2010

Window server

Berikut adalah perbedaan windows server yang saya ketahui:
  • Windows NT adalah sebuah sistem operasi dari microsoft yang menjadi awal dari semua  sistem operasi windows 2000,dan sistem operasi windows server 2003 dan windows Vista.
  • Windows 2000 server adalah sebuah versi sistem operasi windows yang merupakan versi pengembangan dari windows NT versi 4, dikeluarkan oleh microsoft pada tahun 2000 di Amerika.
  • Windows 2003 adalah sebuah versi sistem operasi microsoft windows yang ditunjukan untuk pasar server corporat.
  • windows 2008 server adalah sama halnya pengembangan windows 2003. windows 2008 di bangun dari kode sama seperti halnya windows vista, karena windows 2008 memiliki fungsi dan arsitektur yang sama dengan windows vista.
jadi, windows 2008 adalah hasil pengembangan dari para pendahulunya, semakin cepat dan aman windows semakin maju perkembangan teknologi informasi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar